Muffin Cokelat :

  • 100 g margarin/mentega
  • 100 g gula pasir
  • 2 butir telur ayam
  • 100 g tepung terigu
  • 1/2 sdt baking powder
  • 100 g cokelat masak, lelehkan
  • 50 g cokelat masak, cincang
Cara membuat Muffin Cokelat :
  1. Kocok margarin dan gula hingga lembut dan kental.
  2. Masukkan telur satu per satu sambil kocok hingga rata.
  3. Tambahkan tepung terigu dan baking powder. Aduk rata.
  4. Tuangi cokelat leleh, aduk rata.
  5. Tambahkan cokelat cincang, aduk rata.
  6. Tuang ke dalam loyang muffin. Ratakan.
  7. Panggang dalam oven panas 180 C selama 20 menit hingga matang.
  8. Angkat, dinginkan.

date Rabu, 07 Juli 2010

0 komentar to “Muffin Cokelat”

Leave a Reply: